Berdasarkan analisa terhadap hasil pengolahan survey Indeks Kepuasan Masyarakat pada Badan Kesatuan Bangsa dan Politik, Maka kesimpulan yang dapat diambil adalah sebagai berikut :
- Hasil penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat pada Badan Kesatuan Bangsa dan Politik pada periode tahun 2019 menunjukkan bahwa rata-rata berada pada katagori BAIK, dengan rentang nilai rata-rata tertimbang IKM yaitu 30.15 dengan jumlah Nilai Kepuasan Masyarakat 82.9 dengan klasifikasi pelayanan BAIK
- Dari 9 unsur nilai yang tertinggi dalam periode survey periode tahun 2019 ini adalah unsur Penanganan Pengaduan
- Terdapat satu unsur yang mendapatkan nilai terendah yakni Unsur Sarana dan Prasarana